A.
Pengertian
Surat dinas
adalah segala komunikasi tertulis yang menyangkut kepentingan tugas dan
kegiatan dinas instansi.
B.
Penulisan bagian
surat resmi
Bagian-bagian
surat terdiri atas :
1.
Kepala surat
Kepala surat yang lengkap terdiri atas :
a)
Nama instansi
Nama instansi ditulis dengan huruf
kapital.
b)
Alamat lengkap
Alamat instansi, termasuk didalamnya
telepon, kotak pos, dan alamat kawat (jika ada) ditulis dengan huruf awal kata
kapital, kecuali kata tugas.
c)
Nomor telepon
d)
Nomor kotak pos
Nomor kode pos ditulis setelh nama kota
tempat instansi itu berada.
e)
Alamat kawat
f)
Lambang/logo
Dalam penulisan surat hendaknya
diperhatikan hal-hal sebagai berikut :
a)
Nama instansi
jangan disingkat. Misalnya birodiklat, depdikbud, badan bimas, tetapi biro pendidikan dan pelatihan, departemen pendidikan dan kebudayaan, badan bimbingan masyarakat.
Contohnya :
DEPARTEMEN
PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Pusat
Pembinaan dan Pengembangan Bahasa
Jalan
Daksinapati Barat IV, Rawa Mangun
Jakarta
13220
Kotak
Pos 2625 Telepon 4896558, 4894564, 4894584
b)
Kata jalan jangan
disingkat menjadi Jln atau Jl, tetapi Jalan.
c)
Kata telepon
hendaknya ditulis dengan cermat yaitu telepon,
bukan tilpun atau telpon dan jangan pula disingkat menjadi Tlp, Tilp, atau Telp.
d)
Kata kotak pos
hendaknya ditulis dengan cermat yaitu Kotak
Pos dan jangan disingkat K.Pos, atau Kot.Pos. Demikian pula jangan
digunakan P.O BOX atau Post Office Box.
e)
Kota alamat
kawat, hendaknya ditulis dengan cermat yaitu alamat kawat dan jangan digunakan cable address.
f)
Kata telepon dan
kotak pos diikuti oleh nomor tanpa diantarai tanda titik dua (:). Sedangkan
nomor-nomor yang mengikutinya tidak diberi titik pada setiap hitungan tiga
angka karena bukan merupakan suatu jumlah. Contoh :
-
Telepon : 489.655.8
-
Kotak pos : 265.5
Seharusnya :
-
Telepon : 4896558
-
Kotak pos : 2655
2.
Tanggal
Tanggal surat ditulis secara lengkap
yaitu tanggal ditulis dengan angka, bulan ditulis dengan huruf, dan tahun
ditulis dengan angka. Sebelum tanggal tidak dicantumkan nama kota. Karena nama
kota itu sudah tercantum pada kepala surat. Setelah angka tahun, tidak diikuti
oleh tanda baca apapun seperti tanda titik koma, titik dan garis hubung. Selain
itu perlu diperhatikan hal berikut.
1)
Nama bulan jangan
ditulis dengan angka, tetapi dengan huruf. Nama bulan yang ditulis dengan huruf
tidak boleh disingkat. Misalnya januari, februari, agustus, atau november. Bukan
jan, feb, agt atau nov.
2)
Cara penulisan
alamat yang dituju
Yth. Kepala MTsN Bayah
Jalan Raya Bayah km 1
Bayah
3)
Cara penulisan
salam pembuka
a.
Dengan hormat,
b.
Salam Sejahtera
c.
Salam Takzim
d.
Assalamu’alaikum
wr.wb
3.
Nomor, lampiran,
dan hal/perihal
4.
Alamat tujuan
5.
Salam pembuka
6.
Isi surat
7.
Salam penutup
8.
Pengirim surat
9.
Tembusan
10. Inisial
C.
Kalimat dalam isi
surat
1.
Kalimat pembuka
Pada alinea pembuka yang merupakan
pengantar isi surat, penulis surat biasanya menggunakan kalimat-kalimat pembuka
yang disesuaikan dengan isi surat.
Beberapa contoh kalimat pembuka :
a.
Dengan surat ini
kami beritahukan saudara .....
b.
Dengan ini saya
mohon bantuan saudara untuk .....
c.
Bersama ini saya
kirimkan kepada Bapak .....
d.
Seiring dengan
surat ini saya kirimkan uang dengan wesel pos sebesar .....
e.
Membalas surat
ibu tanggal .....
f.
Menjawab pertanyaan
anda surat anda .....
g.
Memenuhi pesanan
tuan dengan surat tanggal ..... Nomor .....
h.
Menyusul surat
kami tanggal ..... dengan ini kami beritahukan bahwa .....
i.
Dengan sangat
menyesal kami sampaikan kepada Bapak bahwa .....
2. Kalimat penutup
Kalimat penutup surat juga harus
disesuaikan dengan isi surat. Kalimat penutup ini hendaknya ditempatkan secara
khusus, yaitu paragraf penutup.
Beberapa contoh kalimat penutup :
a.
Atas bantuan
saudara, saya sampaikan banyak terima kasih.
b.
Kami akhiri
surat ini dengan ucapan terima kasih atas perhatian dan kerjasama saudara yang
baik.
c.
Sekian laporan
kami, mudah-udahan beroleh tanggapan dan perhatian Bapak.
d.
Semoga laporan
ini dapat membantu Bapak, terima kasih saya ucapkan ataas perhatian Bapak.
D. Contoh penggunaan surat
1.
Surat undangan
Surat undangan adalah
surat yang berisikan ajakan atau permintaan agar siterkirim turut serta pada
kegiatan yang diadakan oleh pihak pengirim surat itu.
Surat undangan antara lain ditandai oelh
adanya kalimat :
Dengan ini kami mengundang
Bapak/Ibu/Saudara untuk hadir pada acara .....
Contoh lainnya :
Contoh lainnya :
Bayah,
27 Oktober 2011
Yth. Wali Kelas VIII-A
Di Sekolah
Jalan Raya
Bayah-Cikotok
Assalamu’alaikum wr.wb
Dengan surat ini saya
beritahukan pada Bapak/Ibu Guru disekolah, bahwa yang ber :
Nama : Amelia
Kelas : VIII-A
Alamat
: Bayah
Tidak
bisa mengikuti pelajaran seperti biasanya. Dikarenakan ada kepentingan
keluarga.
Atas
perhatiannya saya ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum
wr.wb
Tanda tangan,
JANIVAH
Tidak ada komentar:
Posting Komentar