A. Pilihlah salah satu jawaban a,b, c dan d yang sesuai
dengan bunyi pertanyaan dari tiap-tiap nomor berikut dengan cara menghitamkan
pada kolom lembar jawaban yang tersedia
1.
Gambaran sebagian atau keseluruhan
permukaan bumi pada bidang datar yang diperkecil dengan ukuran skala tertentu
merupakan pengertian…
a. Peta
b. Skala
peta
c. Garis
astronomis
d. Atlas
e. Globe
2.
Peta adalah gambaran/representasi
unsure-unsur penampakan abstrak yang
dipilih dari permukaan bumi atau benda-benda angkasa merupakan pengertian peta
menurut…
a. Erwin
raisz
b. I.C.A
c. Soetarjo
surjosoemarno
d. Claudius
ptolomeus
e. Erathotenes
3.
Komponen-komponen yang harus ada dalam
peta antara lain…
a. Judul,
skala, orientasi, symbol, legenda dan lettering
b. Daftar
indeks, skala, orientasi dan garis astronomis
c. Judul,
skala, orientasi, legenda dan daftar isi
d. Orientasi,
daftar pustaka, legenda dan judul
e. Daftar
indeks, judul dan skala
4.
Suatu wilayah dalam peta yang
digambarkan dengan symbol warna hijau menunjukan daerah tersebut berupa…
a. Pegunungan
b. Hutan
c. Dataran
tinggi
d. Dataran
rendah
e. Perbukitan
5.
Penggunaan warna merah pada peta lebih
cocok dipakai untuk menunjukkan symbol…
a. Jalan
raya
b. Garis
kontur
c. Ketinggian
d. Buatan
manusia
e. Laut
6.
Keterangan symbol-simbol yang ada dalam
peta terdapat pada…
a. Insert
b. Azimuth
c. Skala
d. Proyeksi
peta
e. Legenda
7.
Peta yang menggambarkan struktur
permukaan bumi disebut peta…
a. Geografi
b. Geomorfologi
c. Geologi
d. Tanah
e. Arkeologi
8.
Angka yang menunjukan perbandingan
antara jarak dipeta dengan jarak sebenarnya dinamakan…
a. Proyeksi
b. Skala
c. Legenda
d. Lettering
e. Symbol
9.
Peta yang berskala antara 1:5000 sampai
1:250.000 adalah peta…
a. Kadaster
b. Skala
kecil
c. Skala
sedang
d. Skala
besar
e. Peta
dunia
10. Orang
yang ahli dalam bidang pemetaan disebut…
a. Kartografi
b. Geodesi
c. Geografer
d. Tofografer
e. Kartografer
11. Inset
adalah…
a. Daftar
nama-nama objek geografi pada atlas yang dilengkapi dengan halaman serta posisi
geografi untuk memudahkan pembaca
b. Peta
ukuran kecil yang disisipkan pada peta utama untuk tujuan-tujuan tertentu
misalnya untuk mengetahui posisi daerah yang dipetakan
c. Daftar
catalog nama-nama objek geografi secara alfabetis pada atlas yang dilengkapi
dengan halaman serta posisi geografi
d. Peta
yang menggambarkan raut muka bumi terutama berhubungan dengan morfologi dasar
laut
e. Peta
yang dilengkapi dengan garis-garis kontur serta bentuk muka bumi dan visual
bumi lainnya.
12. Diketahui
skala peta 1:100.000. apabila panjang jalan raya dipeta 20 cm, maka panjang
jarak sebenarnya adalah…
a. 0,2
Km
b. 0,4
Km
c. 2
Km
d. 20
Km
e. 200
Km
13. Jika
anda memiliki peta geografi dengan skala 1:2.000.000, maka saat dilakukan pengukuran
dengan menggunakan penggaris, jarak antara kota Jakarta dengan kota bogor
adalah 2 cm. jarak sebenarnya adalah…
a. 10
km
b. 20
km
c. 30
km
d. 40
km
e. 50
km
14. Membandingkan
dengan peta lain yang luasnya sama dan telah diketahui skalanya.
Dari
gambar diatas berapa skala peta I…
a. 100
b. 1000
c. 10.000
d. 15.000
e. 20.000
15. Proyeksi
yang paling tepat untuk menggambarkan daerah-daerah tropis adalah…
a. Proyeksi
datar
b. Proyeksi
kerucut
c. Proyeksi
silinder
d. Proyeksi
conical
e. Proyeksi
azimuthal
16. Penulisan
nama sungai pada peta harus ditulis dengan…
a. Huruf
besar
b. Huruf
kecil
c. Huruf
tegak
d. Huruf
miring
e. Huruf
tebal
17. Gunung
pada peta disimbolkan dengan…
a. Segitiga
b. Luasan
c. Bulat
d. Titik
e. Garis
18. Garis
kontur yang rapat pada sebuah peta tofografi menunjukkan bahwa daerah tersebut
memiliki bentuk wilayah…
a. Lembah
b. Bukit
c. Datar
d. Terjal
e. Danau
19. Apabila
jarak A ke B dipeta adalah 5 cm dengan skala 1:300.000, kemudian jarak A ke B
pada peta yang baru adalah 15 cm, berapakah skala pembesaranya…
a. 1:1.000
b. 1:10.000
c. 1:100.000
d. 1:1.000.000
e. 1:10.000.000
20. Skala
1:500.000 pada peta, apabila diperkecil 2 kali, maka skalanya adalah…
a. 1:250.000
b. 1:500.000
c. 1:1.000.000
d. 1:1.500.000
e. 1:2.000.000
21. Saat
menggambar peta, bentuk peta dan sudut peta yang dibuat tidak sama dengan sudut
dan bentuk aslinya. Peta yang dibuat tersebut dikatakan tidak…
a. Ekuivalen
b. Conform
c. Ekuidistan
d. Subsistan
e. Statistan
22. Peta
pariwisata, peta sebaran sumber daya alam termasuk kedalam peta…
a. Tematik/khusus
b. Tofograf
c. Kadaster
d. Relief/tofografi
e. Umum/ikhtisar
23. Apabila
jarak interval sebuah kontur adalah 25 m, maka besar skala petanya adalah…
a. 1:50.000
b. 1:25.000
c. 1:40.000
d. 1:60.000
e. 1:80.000
24. Sebuah
peta kontur memiliki skala 1:750.000, maka kontur intervalnya adalah…
a. 75
m
b. 150
m
c. 375
m
d. 750
m
e. 1.500
m
25. Industry
dengan jumlah tenaga kerja antara 5 sampai dengan 19 orang disebut industry…
a. Besar
b. Sedang
c. Kecil
d. Rumah
tangga
e. Menegah
26. Industry
hilir adalah industry yang…
a. Mengolah
bahan pangan
b. Mengolah
hasil pertanian
c. Mengolah
bahan setengah jadi menjadi barang jadi
d. Mengolah
bahan mentah menjadi bahan baku
e. Dibangun
didaerah hilir
27. Dibawah
ini yang termasuk industry fasilitatif adalah…
a. Industry
pariwisata
b. Industry
mesin
c. Industri
berat
d. Industry
elektronik
e. Industry
besi baja
28. Industry
yang menghasilkan beragam kebuutuhan konsumen disebut…
a. Aneka
industry
b. Industry
kecil
c. Industry
kimia
d. Industry
rumah tangga
e. Industry
perumahan
29. Indutri
yang didirikan dekat bahan baku dan daerah pemasaran bertujuan untuk menekan
biaya…
a. Bahan
baku
b. Modal
c. Tenaga
kerja
d. Transfortasi
e. Keamanan
30. Industry
semen merupakan industry yang mengunakan orientasi…
a. Tenaga
kerja
b. Bahan
baku
c. Modal
d. Teknonogi
e. Transfortasi
31. Dibawah
ini yang merupakan contoh industry primer adalah industry…
a. Industry
kain
b. Industry
suku cadang motor
c. Industry
makanan kaleng
d. Industry
tepung tapioca
e. Industry
pesawat terbang
32. Ilmu
atau seni untuk memperoleh informasi tentang objek geografi dipermukaan bumi
dengan menggunakan alat tanpa kontak langsung dengan objek disebut…
a. SIG
b. Citra
c. Wahana
d. Pengideraan
jauh
e. Foto
udara
33. Tenaga
yang diperlukan dalam penginderaan jauh adalah…
a. Gelombang
b. Sensor
c. Sinar
matahari
d. Listrik
e. Angin
34. Kendaraan
yang dipakai untuk membawa sensor disebut…
a. Tenaga
b. Objek
c. Sentral
d. Wahana
e. Citra
35. Tingkat
kegelapan atau kecerahan objek pada
citra merupakan pengertian dari…
a. Rona
b. Warna
c. Asosiasi
d. Tekstur
e. Situs
36. Alat
perekam data pada wahana penginderaan jauh disebut…
a. Media
b. Sensor
c. Recorder
d. Chip
e. Memori
37. Hutan
dalam penginderaan jauh umumnya bertekstur…
a. Halus
b. Kasar
c. Sedang
d. Lembut
e. Bergelombang
38. Citra
yang dibuat di antariksa disebut…
a. Citra
satelit
b. Citra
dirgantara
c. Cita
udara
d. Citra
antariksa
e. Citra
klimatik
39. Berikut
ini urutan subsistem SIG yaitu…
a. Ouput-proses-input
b. Input-proses-Ouput
c. Proses-input-Ouput
d. Proses-Ouput-input
e. Input-Ouput-proses
40. Hard
disk, RAM, mouse, printer, scanner, dan digitizer merupakan contoh…
a. Perangkat
lunak
b. Perangkat
keras
c. Informasi
geografi
d. Manajemen
e. Data
geografi
41. Untuk
memvisualisasi data dan informasi geografi dengan menggunakan teknik computer
diperlukan cabang geografi teknik yaitu…
a. Interpretasi
foto udara
b. SIG
c. Penginderaan
jauh
d. Interpretasi
citra
e. Kartografi
(peta)
42. Wahana
satelit yang digunakan untuk penginderaan barang tambang adalah…
a. MOS
b. Viking
c. Andsat
d. Meteor
e. Soyus
43. Karakteristik
objek pada suatu citra:
1) Ukuran
dan jarak bangunan sama
2) Pola
teratur
3) Bentuknya
seperti huruf U
4) Berada
ditepi jalan
Berdasarkan
karakteristik yang tampak pada suatu citra, objek yang tergambar tersebut
adalah…
a. Perkotaan
b. Pemukiman
di pedesaan
c. Kompleks
perumahan
d. Kompleks
sekolah
e. Permukiman
di pegunungan
44. Citra
yang diperoleh dari sensor bukan kamera dan menggunakan spectrum
elektromagnetik disebut citra…
a. Foto
b. Radar
c. Spectral
d. Multispectral
e. Satelit/citra
non foto
45. Salah
satu keunggulan penggunaan SIG dalam pemeroleh data adalah…
a. Menghemat
biaya
b. Dapat
mengetahui lokasi geografi secara kualitatif
c. Pemantauannya
lebih mudah\
d. Secara
otomatis cepat dan tepat
e. Kesalahannya
sedikit
Tidak ada komentar:
Posting Komentar